Senin, 14 November 2011

Manusia Dan Budaya


Manusia adalah makhluk social yang berarti makhluk yang saling berinteraksi satu dengan yang lainnya. Manusia juga memiliki kepribadian yaitu Id, ego dan superego.
Id yaitu struktur kepribadian yang paling primitive dan paling tidak Nampak.
Ego yaitu Merupakan bagian atau struktur kepribadian yang pertama kali dibedakan dari Id(Ego sadar akan tuntutan lingkungan luar, dan mengatur tingkah laku sehingga dorongan instinguak Id dapat dipuaskan dengan cara yang dapat diterima.
Superego yaitu Merupakan struktur kepribadian yang paling akhir(superego terbentuk dari lingkungan eksternal).


Setiap manusia pasti memiliki 3 hal tersebut yang mendorong mereka kearah budaya.  Seperti yang kita ketahui seberapa seringnya budaya asing yang masuk ke Negara kita hingga menggeser budaya yang kita punya. Kenapa ini bias terjadi,??? Ya, karena adanya manusia. “Mengapa,?” seperti yang saya katakana tadi, manusia sangat berpengaruh terhadap budaya asing yang masuk ke Negara kita. Dimana manusia mempunyai ego untuk meniru suatu hal yang dilihatnya. Yang kita ketahui sekarang sekarang ini budaya Korea lah yang menjadi sorotan para masyarakat di masa kini. Banyak anak remaja, orang dewasa, bahkan anak kecil pun meniru budaya mereka. Makin maraknya Boyband dan Girlband di industri music saat ini. Ada pula yang meniru cara berpakaian, cara berbicara, membeli barang-barang import Korea, mereka pun tahu makanan korea yang biasanya ada di atas meja makan yaitu “KIMCHI” : 
dan segala hal yang mereka ingin ketahui. Contohnya saja, banyak orang berlomba-lomba belajar bahasa Korea, banyak orang juga yang membeli pakaian ala korea yaitu “HANBOK” :

       Dan banyak lagi masyarakat yang mengetahui tentang hari chuseok yaitu hari perayaan penting di Korea. Dimana mereka dengan bangga nya mereka pasti memakai baju nasional mereka dia acara tersebut, dan di hari perayaan lainnya karena itu baju yang wajib mereka punya. Sedangkan kita,??? “tidak” jarang sekali melihat yang seperti itu malahan ada beberapa masyarakat kita yang mempunyai baju itu. Hampir setiap harinya masyarakat Indonesia terus menerus mencari informasi tentang Korea. Apa pun itu, entah telah terjadi insiden, atau gosip yang sebagainya.
Sekarang bisa kita simpulkan, haruskah masyarakat meniru semuanya,??? Entah dengan tata bahasa, pakaian, hingga hari terpenting pun mereka ketahui , sedangkan apa yang ada di Negara kita apa mereka semua tau,???? Jawabannya “TIDAK”. Harusnya masyarakat lebih mengutamakan Negara nya sendiri dulu baru Negara orang lain. Misalnya melestarikan “BATIK” agar semua dunia mengetahui bahwa itu milik Negara Indonesia. Pemerintah juga harus memberikan masukan yang memang benar-benar bermutu. Selama ini pemerintah tidak begitu serius menanggapi hal-hal yang seperti ini, sampai-sampai “Reog Ponorogo” pun pernah diakui oleh Malaysia. Jadi, kita sebagai masyarakat Indonesia, lestarikan lah apa yang kita punya dan harus bangga karena telah menjadi warga Negara Indonesia.

Terimakasih, kritik dan sarannya saya harapkan J


Tidak ada komentar:

Posting Komentar